Neoniphon sammara – Brajanata sammara (Sammara squirrelfish)

Neoniphon sammara (Fabricius, 1775) Brajanata sammaraSammara squirrelfish EtimologiNeoniphon, dari Bahasa Yunani neo yang berarti ‘baru’, dan niphon yang berarti ‘salju’. Sammara dari nama ikan ini dalam bahasa lokal. Klasifikasi IlmiahOrdo Holocentriformes > Famili Holocentridae Status KonservasiLeast Concern (Risiko rendah) Deskripsi SingkatBrajanata sammara memiliki tubuh oval memanjang dan sedikit memipih. Memiliki mulut yang berada diujung kepala…

Read More

November 22, 2023 | by

Myripristis murdjan – Brajanata murjan (Pinecone soldierfish)

Myripristis murdjan (Fabricius, 1775) Brajanata murjanPinecone soldierfish EtimologiMyripristis, dari Bahasa Yunani myrias yang berarti ‘banyak’, dan pristis yang berarti ‘gergaji’, mengacu pada jari-jari sirip punggungnya yang menyerupai mata gergaji. Murdjan dari nama ikan ini dalam bahasa lokal (kemungkinan Melayu) Klasifikasi IlmiahOrdo Holocentriformes > Famili Holocentridae Status KonservasiLeast Concern (Risiko rendah) Deskripsi SingkatBrajanata murjan memiliki tubuh…

Read More

October 3, 2023 | by

Zebrasoma scopas – Burung laut (Twotone tang)

Zebrasoma scopas (Cuvier, 1829) Burung lautTwotone tang EtimologiZebrasoma, dari zebra yang mengacu pada kuda zebra karena tubuh ikan ini yang bergaris-garis terutama pada ikan juvenil dan soma yang berarti ‘tubuh’. Scopas dari istilah Bahasa Yunani skopas yang mengacu pada nama yang diciptakan oleh para pematung di era Yunani Kuno. Klasifikasi IlmiahOrdo Acanthuriformes > Famili Acanthuridae…

Read More

October 2, 2023 | by

Acanthurus grammoptilus – Botana liris-halus (Fine-lined surgeonfish)

Acanthurus grammoptilus Richardson, 1843 Botana liris-halusFine-lined surgeonfish EtimologiAcanthurus, dari Bahasa Yunani akantha yang berarti ‘duri’ dan oura yang berarti ekor, mengacu pada duri yang menonjol di pangkal ekornya. Grammoptilus dari Bahasa Yunani gramma yang berarti ‘garis-garis’ dan ptilus yang berarti ‘bulu’, mengacu pada corak garis-garis halus pada tubuhnya. Klasifikasi IlmiahOrdo Acanthuriformes > Famili Acanthuridae Status…

Read More

September 19, 2023 | by

Promethichthys prometheus – Tenggiri laut-dalam (Roudi escolar)

Prometichthys prometheus (Cuvier, 1832) Tenggiri laut-dalamRoudi escolar EtimologiPrometichthys, dari prometheus yang diambil dari nama dewa api dalam mitologi Yunani. Ichthys dari Bahasa Yunani yang berarti ‘ikan’. Klasifikasi IlmiahOrdo Scombriformes > Famili Gempylidae Status KonservasiLeast Concern (Risiko rendah) Deskripsi SingkatTenggiri laut-dalam memiliki tubuh yang memanjang dan pipih serta tidak tertutupi sisik. Tubuh ikan ini berwarna hitam,…

Read More

September 19, 2023 | by

Pseudotriacanthus strigilifer – Cagak-langit duri-panjang (Long-spined tripodfish)

Pseudotriacanthus strigilifer (Cantor, 1849) Cagak-langit duri-panjangLong-spined tripodfish EtimologiPseudotriacanthus, dari Bahasa Yunani pseudes yang berarti ‘palsu’, tri yang berarti ‘tiga’ dan akantha yang berarti ‘duri’, mengacu pada duri sirip punggung dan duri-duri pada sirip perutnya. Strigilifer dari Bahasa Latin strigilis yang berarti ‘pengeruk’, dan fer yang berarti ‘pembawa’ Klasifikasi IlmiahOrdo Tetraodontiformes > Famili Monacanthidae Status KonservasiTidak…

Read More

September 11, 2023 | by

Hemigymnus melapterus – Kenari biasa (Blackeye thicklip)

Hemigymnus melapterus (Bloch, 1791) Kenari biasaBlackeye thicklip EtimologiHemigymnus, dari Bahasa Yunani hemi yang berarti ‘setengah’ dan gymnos yang berarti ‘telanjang’, mengacu pada warna tubuhnya yang hanya setengah-berwarna. Melapterus dari Bahasa Yunani melo yang berarti ‘hitam’ dan pterus yang berarti ‘sirip’, mengacu pada sirip ekornya yang berwarna hitam. Klasifikasi IlmiahOrdo Perciformes > Famili Labridae Status KonservasiLeast…

Read More

September 7, 2023 | by

Thunnus maccoyii – Tuna Sirip Biru Selatan (Southern Bluefin Tuna)

Thunnus maccoyii (Castelnau, 1872) Tuna sirip biru selatanSouthern Bluefin Tuna EtimologiThunnus, dari Bahasa Yunani thynnos yang berarti ‘tuna’. Maccoyii dari nama Sir William Macleay, peneliti berkebangsaan Australia. Klasifikasi IlmiahOrdo Scombriformes > Famili Scombridae Status KonservasiEndangered (Rentan) Deskripsi SingkatTuna sirip biru selatan merupakan ikan tuna berukuran sangat besar yang memiliki tubuh fusiform dan padat. Memiliki dua…

Read More

September 7, 2023 | by

Cheilinus chlorourus – Somay blorok (Floral wrasse)

Cheilinus chlorourus (Bloch, 1791) Somay blorokFloral wrasse EtimologiCheilinus, dari Bahasa Yunani cheilos yang berarti ‘bibir’ dan ainos yang berarti ‘murung’, mengacu pada mulutnya yang menonjol menyerupai orang murung. Chlorourus dari Bahasa Yunani khloros yang berarti ‘hijau’ dan oura yang berarti ‘ekor’. Klasifikasi IlmiahOrdo Perciformes > Famili Labridae Status KonservasiLeast Concern (Risiko rendah) Deskripsi SingkatSomay blorok…

Read More

September 7, 2023 | by

Pomacanthus semicirculatus- Angel koran (Semicircle angelfish)

Pomacanthus semicirculatus (Cuvier, 1831) Angel koranSemicircle angelfish EtimologiPomacanthus, dari Bahasa Yunani poma yang berarti ‘penutup’ dan akantha yang berarti ‘duri’, mengacu pada satu duri yang menonjol di penutup insangnya. Semicirculatus dari Bahasa Latin yang berarti ‘setengah lingkaran’, mengacu pada corak garis-garis pada ikan muda yang berbentuk setengah lingkaran. Klasifikasi IlmiahOrdo Perciformes > Famili Pomacanthidae Status…

Read More

September 6, 2023 | by